Aplikasi Buatan Google Yang Wajib Kita Miliki

Aplikasi Buatan Google Yang Wajib Kita Miliki

Pada sudah tahukan apa itu GOOGLE?
Google LLC adalah perusahan besar yang menyajikan jasa internet dan software sebagai produknya,bukan itu saja perusahaan raksasa dari Amerika serikat ini juga menyediakan jasa periklanan.
Produk jasa internet yang sampai sekarang ini sangat terkenal dan masih digunakan di seluruh dunia sekarang ini adalah Google Search atau Google pencarian.Di Google Search kita dapat mencari informasi apapun yang kita butuhkan.Untuk pendapatan terbesar Google adalah dari jasa di bidang periklanan seperti AdWords,Admob dan lain-lain.

Keterangan diatas adalah alasan mengapa sebagian besar orang mengatakan Google sebagai perusahaan raksasa di dunia.Dan sekarang masuk ke pokok pembahasan dari artikel saya kali ini,yaitu saya akan membahas tentang produk software atau perangkat lunak yaitu Aplikasi Buatan Google Yang Wajib Kita Miliki.Di Google Playstore banyak sekali aplikasi buatan Google LLC yang sangat bermanfaat bagi kegiatan sehari-hari kita,khususnya pada aplikasi yang dapat di pasang di perangkat android.

Diartikel ini ada beberapa aplikasi buatan Google LLC yang wajib kita miliki untuk android kesayangan kita.
Aplikasi Buatan Google Yang Wajib Kita Miliki


Aplikasi buatan Google LLC yang satu ini sangat bermanfaat sekali bagi seorang Youtuber dan orang yang suka menonton atau streaming video dari Youtube.Selain untuk mempermudah menonton atau Streaming video dari Youtube masih banyak lagi fungsi dari aplikasi tersebut diantaranya.

  • Dapat di pakai untuk meng-upload video milik kita sendiri dan menyimpanya atau untuk membaginya ke publik.
  • Untuk menghemat data internet karena sekarang sudah ada tambahan fitur baru yaitu menonton video secara offline di aplikasi tersebut.


Yaitu tempat penyimpanan file foto,video atau file apapun secara Cloud yang disediakan oleh Google dengan kapasitas yang bisa kita gunakan secara gratis sebesar 15Gb,jika ingin menambah kapasitas kita bisa membelinya di Google.Aplikasi ini cocok untuk kamu yang suka mengoleksi foto maupun video supaya tidak hilang di kemudian hari.


Sudah 100 juta aplikasi  Google Duo yang terunduh di Google Playstore sampai artikel ini dibuat,jumlah yang sangat besar bagi sebuah aplikasi.Aplikasi Google Duo termasuk aplikasi pengeluaran terbaru dari Google LLC,Yaitu aplikasi video call dengan kualitas gambar yang sangat tinggi,aplikasi ini cocok untuk kalian semua yang lagi kangen-kangenan sama orang terdekat.Dengan aplikasi ini kita dapat secara langsung bertatap muka di layar smarphone dengan kualitas gambar yang sangat jernih.


Aplikasi ini mempermudah kita untuk menerjemahkan bahasa apa pun secara offline maupun online.Jika ingin menggunakan secara offline kita harus mendownload file bahasa yang telah disediakan di dalam aplikasi tersebut.Untuk secara online kita harus menggunakan data internet untuk menerjemahkan.


Aplikasi web yang satu ini wajib bagi kamu yang suka browsing ke situs asing atau bahasa yang kita tidak mengerti,karena fitur yang dimilikinya sangat keren,yaitu fitur dapat menerjemahkan secara cepat bahasa asing ke bahasa yang kita inginkan.Jadi kita lebih mudah mengerti dengan informasi yang kita cari walaupun berbahasa asing.


Aplikasi ini semakin lama semakin Ok,setiap pembaruan pasti sangat bermanfaat.Dengan aplikasi Google Map yang terinstal di Smartphone android kita tidak akan bingung  atau tersesat walaupun perjalanan ketempat yang belum kita ketahui.Di tambah lagi Map yang akurat,jadi ketika kita ingin melihat jalan atau rumah seseorang tinggal ke pencarian dan memasukkan alamat yang di cari,dan gambar akan muncul dengan sangat jelas.


Aplikasi ini berfungsi sebagai aplikasi untuk streaming video dari youtube dengan kelebihan kita dapat memilih video dengan kualitas gambar yang kita kehendaki.Sehingga keuntungannya kita dapat menyesuaikan data internet yang kita miliki.Tentunya jika data internet kita banyak bisa menonton video dengan kualitas tinggi,dan jika lagi nipis data internet bisa di sesuaikan dengan kualitas gambar yang biasa.

Dari aplikasi diatas biasanya sudah ada yang terinstal di smartphone android alias sebagai aplikasi bawaan Smartphone.Jika belum ada kalian bisa mendownloadnya di Google playstore secara garatis.
Sekian artikel dari saya tentang beberapa Aplikasi Buatan Google Yang Wajib Kita Miliki,semoga bermanfaat.Dan terima kasih sudah berkunjung di Blog yang sederhana ini,jika ada pertanyaan bisa berkomentar dikolom yang telah di sediakan.

Posting Komentar

0 Komentar